Oleh Alfred Tuname Ternyata, Pilkada Manggarai Timur  (Matim) 2018 masih menyisahkan remah-remah persoalan. Pasca Penetapan KPU atas Hasil Pleno Rekapitulasi Penghitungan Suara Tingkat Kabupaten pada tanggal 05 Juli 2018, pukul 18.21 , Paket Tabir (pasangan calon Tarsisius Sjukur Lupur dan Yosep Biron Aur) menempuh jalur hukum di Mahkamah Konstitusi (MK). Paket...
Oleh Alfred Tuname Dalam cerita yang berseliweran, Viktor Bungtilu Laiskodat sudah punya segalanya. Ia punya harta yang digunakan untuk membantu banyak orang; memiliki seorang istri, bunda Julie Sutrisno Lasikodat, yang rendah hati dan kreatif; dan diikuti karir politik yang apik. Ada satu hal yang belum Viktor Laiskodat miliki, yakni kepercayaan politik....
Oleh Alfred Tuname Hari sudah senja. Acara syukuran kemenangan Pilkada masih berlangsung. Seorang pria bertubuh besar datang secara langsung memberikan ucapan selamat  dan profisiat kepada pemenang Pilkada Mangarai Timur (Matim) 2018, Agas Andreas, SH., M.Hum dan Drs. Jaghur Stefanus atau Paket ASET. Pria itu dikenal dengan panggilan Medi Peot. Tentu saja...
Oleh Alfred Tuname Pasca pemungutuan suara (27 Juni 2018) Pilkada Manggarai Timur (Matim), tingkat partisipasi pemilih mencapai 77,26% (voxntt.com, 29/6/2018). Angka tersebut lebih besar dari tingkat partisipasi Pemilu di dua periode sebelumnya, yakni hanya 70% (mediaindonesia.com, 29/01/2018). Memang prosentasi itu belum cukup memuaskan sebab tingkat partisipasi politik menentukan kualitas demokrasi Matim....
Oleh Alfred Tuname “To finalize, the purpose of an election is to hear the will of the people, not to fabricate votes”-Lincoln Diaz-Balart Pasangan calon Agas Andreas, SH.,M.Hum dan Drs. Jaghur Stefanus atau Paket ASET sudah menang! Itu versi quick count KPU. Versi itu akurat dan terpecaya. Paket ASET menang dengan...
Oleh Alfred Tuname Kampanye itu latihan berbudaya. Berkampanye mesti mencerminkan “cipta, rasa dan karya” yang berkiblat pada penghargaan terhadap rasa kemanusiaan. Dengan berbudaya, keadaban politik semakin lebih baik. Orasi politik adalah selain salah satu cara berkampanye, juga sebagai bentuk budaya (sastra) lisan. Karenanya, sering dijumpai ungkapan metaforis yang disampaikan oleh orator....
Oleh Alfred Tuname Politik selalu tidak bisa lepas dari anasir-anasir budaya lokal. Actus politik perlu tuntunan nilai dan norma budaya. Dengan begitu, politik tidak akan kesepian. Dengan nilai dan norma budaya lokal, politik tidak keblinger, tidak sembarawut. Keadaban politik jutru tercermin dari pelaku politik (politisi) yang menghargai budaya. Saat itulah...
Oleh Alfred Tuname Melalui press release-nya (www.jatam.org, 14/4/2018), JATAM menyebarkan paranoianya kepada masyarakat Manggarai Timur (Matim). Isi paranoia tersebut adalah soal korelasi tambang dan Pilkada Matim 2018. Paranoia JATAM pun tersebar di media-media. Tentu saja, mempersoalkan tambang dan politik Pilkada adalah tugas yang luhur. Bahwa tambang tidak boleh masuk dalam Pilkada...
Oleh Alfred Tuname Debat Publik Pilkada Manggarai Timur (Matim) pada 06 April 2018, merupakan sebuah peristiwa politik penting. Menulis peristiwa itu berarti menyimpan ingatan atas politik Matim yang beradab dan aman. Dengan ingatan itu, publik mampu memahami bahwa politik itu bukan perkelahian melainkan pertentangan idea luhur bagi kesejahteraan bersama. Selebrasi publik...
Oleh : Petrus Selestinus Kepolisian Republik Indonesia (POLRI) harus segera memastikan sekaligus menunjukan tangung jawabnya sebagai Institusi Negara terkait insiden penembakan warga sipil di Ruteng. Kepolisian semestinya wajib melindungi segenap masyarakat. Tidak terkecuali masyarakat Manggarai. Jangan biarkan Manggarai, Flores, NTT menjadi ruang "The Killing Fields" (Ladang Pembunuhan/Pembantaian) nyawa manusia. Korban Ferdinandus Taruk...